- Silahkan Unduh File Pengantar Perkuliahan Terlampir
Silahkan Unduh File Jadwal terlampir
RPS mata kuliah Pemrograman web semester ganjil 2018/2019 ini dapat didownload
Section
Open allClose all
Instructions: Clicking on the section name will show / hide the section.
- 1
Sesi 1 :
2 March - 8 MarchPerkuliahan Sesi 1 OnLine)
- Bahan presentasi kuliah tatap muka 1 berisi tentang ruang lingkup perkuliahan, buku referensi dan penilaian serta pengertian dari konsep bahasa pemrograman berbasis web severside programing, client side programing dan website programing. File ini dapat didownload
- modul perkuliahan sesi 1 ini berisi Tentang pengantar web, Jenis - Jenis web , prinsip kerja pada setiap jenis web, Pengertian HTTP, WWW
Mahasiswa : WAJIB AKTIF dalam Forum Diskusi Ini, sebagai prasyarat untuk dapat melakukan QUIZ
Dosen Pengampu : buat "FORUM Diskusi Perkuliahan" pada kegiatan ini, tentukan Jadwal Diskusi.
topi diskusi: bagaimana pendapat Anda?
- apa itu web apa saja contoh aplikasi web
- bagaimana juga dengan aplikasi online
- Apakah aplikasi kedua ini bisa bejalan di android dan desktop
- apakah kedua aplikasi ini iot (Intertnet Of Thing)
- 2
Sesi 2 :
9 March - 15 MarchPerkuliahan Sesi 2 (OnLine)
- Modul perkuliahan sesi 2 berisi Dasar-Dasar HTML 5.0:1. Teks HTML
2. Struktur HTML
3. Elemen HTML
4. Format Font, image dan OL (OderLis) dan UL (UnOderlis) HTML.Pelajari dan jawablah pertanyaan yang terdapat dalam latihan soal. Selamat belajar. Mahasiswa di harapkan untuk melakukan forum dengan Jadwal Diskusi 09 March 2020 dan 20.00 - 22.00
Kenapa script web dari berbagai tools di insert kan ke HTML ?
Adakah tools dari web tanpa harus di embedded ke HTML?
Apa itu web ?
Berikan alasan anda, mengapa kalian belajar Pemrograman Web ?
- 3
Sesi 3 :
16 March - 22 MarchPerkuliahan Sesi 3 (OnLine)
Modul perkuliahan sesi 3 berisi penjelasan tentang tabel, border, pembuatan baris dan kolom dengan menggunakan tag <td> dan <tr>. pembuatan judul tabel dengan menggunakan tag <caption> dan fungsi dari cellspacing dan cellpadding pada pembuatan spasi dan penggunaan atribut colspan dan rowspan yang berguna untuk menggabungkan kolom atau baris
Mahasiswa melakukan forum discuss pada Jadwal Diskusi Hari rabu, 16 March 2020. dan 20.00 - 22.00
Tulislah perintah-perintah HTML-nya secara lengkap agar diperoleh bentuk tabel seperti berikut ini:
SEE AND OPEN FILE TERLAMPIR
- 4
Sesi 4 :
23 March - 29 MarchPerkuliahan Sesi 4 (OnLine)
Modul perkuliahan sesi 4 berisi penjelasan tentang CSS (Cascading Style Sheet). pengertian dari CSS, Aturan dalam Penulisan kode CSS dan menggabungkan kode CSS dengan dokument CSS
MAHASISWA DAPAT BERDISKUSI PADA HARI SENEN Jadwal Diskusi ( Tgl. 23 MARCH 2020 : JAM 20.00 - 22.00 )
Cascading Style Sheet (CSS) merupakan aturan untuk mengendalikan beberapa komponen atau conten dalam sebuah web sehingga akan lebih terstruktur dan seragam. diskusikan Seputar CSS :
1. Apa yang saudara ketahui tentang scipt CSS
2. Why use CSS design Layout Web
3. Apa Keuntungan CSS
4. Apa kegunaan dasar-dasar dari pengaturan / format posisi dengan css beriktu :
a. Margin –> ......?
b. Border –> ......?
c. Padding –> ......?
- 5
Sesi 5 :
30 March - 5 AprilPerkuliahan Sesi 5 (OnLine)
- modul perkuliahan sesi 5 online 3 ini berisi tentang pengertian FORM, elemen - elemen input pada FORM, Perbedaan metode ACTION dan METHOD, pembuatan FORM, dan tampilan - tampilan FORM pada halaman web, contoh penerapan FORM
MAHASISWA DAPAT BERDISKUSI PADA HARI SENEN
Jadwal Diskusi ( Tgl. 30 MARCH 2020, dan JAM 20.00 - 22.00 )
SOAL DISKUSI PERT05-PBW Elearning
Ø Diskusika Apa kegunaan form dan apa saja type input pada form
Ø Type form HTML untuk menerima masukan berupa pilihan, dan ada pilihan yang dapat dipilih bisa lebih dari satu dan ada juga pilihan hanya bisa satu pulihan Bagaimanakah perintah HTML
Ø Dan Jelaskan fungsi dari jenis atribut TYPE pada tag <INPUT> berikut ini:
A. NAME E. MAXLENGTH
B. VALUE F. WIDTH
C. SIZE G. ACTION
D. METHOD H. POS & GET
- 6
Sesi 6 :
6 April - 12 AprilPerkuliahan Sesi 6 (OnLine)
- modul ini berisi tentang pengertian tentang Javascript, javascript sebagai bahasa pemrograman berorientasi objek, properti dan metode dalam javascript, bentuk penulisan javascript, variabel dan tipe dalam javascript, operator - operator yang digunakan dalam javascript, dan penerapan javascript.
MAHASISWA DAPAT BERDISKUSI PADA HARI SENEN
Jadwal Diskusi ( Tgl. 07 Oktober 2019 dan 20.00 - 22.00 ) <
Agar tampilan web lebih dinamis, pada umum nya embedded javascript :
- Untuk menampilkan pesan peringatan atau konfirmasi ke user
- Untuk menampilkan popup window
- Untuk membuat menu dropdown
- Untuk melakukan validasi pada saat user memasukkan data dalam suatu form
- Untuk menampilkan tanggal dan waktu.
Diskusikan : Apakah Web dinamis, penerapan Javascript, dengan adanya fiture2 yang diberikan diatas : bila ya dan bisa, why ?, dan sebaliknya ?
Javascript memiliki tiga tipe dialog : Alert, Confirm, dan Prompt jelaskan fungsi masing-masingnya ?. Dan bagaimana script implementasi Alert, Confirm, dan Prompt untuk menampilkan deret fibonanci ?, apakah bisa dengan mudah untuk scriptnya
- 7
Sesi 7 :
13 April - 19 AprilPerkuliahan Sesi 7 (OnLine)
- modul perkuliahan sesi 7 ini berisi tentang:
a. perintah perulangan
b. perintah percabangan
c. penggunaan array Dalam Javascript
d. penggunaan function Dalam Javascript
dan terdapat juga contoh - contoh penerapannya Mahasiswa : WAJIB AKTIF dalam Forum Diskusi Ini , sebagai prasyarat untuk dapat mengerjakan QUIZ
Dosen Pengampu : "FORUM Diskusi Perkuliahan" dapat dilakukan mulai tgl 13 APRIL 2020, jam 20.00.
DISKUSIKAN :
.Jelaskan pengertian function dalam javascript ?, dan beri contoh implementasi function [pilih : fungsi-faktorial, or fungsi prima, or fungsi fibo]
·Dan apa pula pengertian array ?.Ada berapa cara pendeklarasian array dalam javascrip, berikan contoh deklarasi masing2
·Tuliskan scrip/kode javascript, implementasi variable array berikut : nama[3], nim[3], ip[3] dalam javascript, utk 3 data, datanya bebas, utk proses data berikut :
bila IPK[i] >= 3.75, Ket = “MHS PERFECT”,
bila IPK[i] >= 3.50 AND IPK <= 3.75, Ket = “MHS EXCELENT”,
bila IPK[i] >= 3.00 AND IPK <= 3.75, Ket = “MHS DBASE”
Untuk Ouput sbb :
Data -1 : Nama
: .........
Nim
: .........
Ip
: ......
Ket
Data - n :
: ..........
- 8
Periode U T S :
20 April - 26 April - 9
Periode U T S :
27 April - 3 MayUjian Tengah Semester /UTS - 10
Sesi 8 :
4 May - 10 MayPerkuliahan Sesi 8 (OnLine)
- modul perkuliahan pada sesi 8 ini adalah berisi tentang pengertian PHP, Penerapan PHP pada HTML, penggunaan perintah pengulangan dan pemilihan (selection) di dalam PHP
>>Buat "FORUM Diskusi Perkuliahan" pada AKTIFITAS ini <<
>> Jadwal Diskusi MULAI ( Tgl. 04 - 11- 2019, Jam 18.00) berakir tgl10 - 11 - 2019, jam 12.00 <<
Diskusikan Bagaimana hasil object form dalam proses PHP pada Script berikut :
<html>
<head><title>::: Aplikasi Tanggal :::</title></head>
<body bgcolor=#aebbde>
<SELECT name=tanggal>
<OPTION VALUE=0 SELECTED >Tanggal
<?php
//Bentuk pilihan tanggal 1 sampai dengan 31
For ($i = 1; $i < 32; $i++)
echo “<OPTION VALUE=$i >$i”;
?>
</OPTION>
</SELECT>
<SELECT NAME=bulan>
<OPTION VALUE=0 SELECTED >Bulan
<OPTION VALUE=1>Januari
<OPTION VALUE=2>Pebruari
<OPTION VALUE=3>Maret
<OPTION VALUE=4>April
<OPTION VALUE=5>Mei
<OPTION VALUE=6>Juni
<OPTION VALUE=7>Juli
<OPTION VALUE=8>Agustus
<OPTION VALUE=9>September
<OPTION VALUE=10>Oktober
<OPTION VALUE=11>November
<OPTION VALUE=12>Desember
</OPTION></SELEC>
<SELECT name=tahun>
<OPTION VALUE=0 SELECTED >Tahun
<?php
// Bentuk pilihan tahun sebanyak 100 tahun
// dimulai tahun sekarang
$sekarang = (integer) date(“Y”);
for($i = $sekarang; $i <= ($sekarang+100); $i++)
{ echo “<OPTION VALUE=$i >$i <BR>”; }
?>
</OPTION></SELECT>
</body>
</html>
- 11
Sesi 9 :
11 May - 17 MayPerkuliahan Sesi 9 (OnLine)
- modul ini berisi tentang Perancangan Basis data, MODEL ER, dan melakukan Perancangan basis data
>>Buat "FORUM Diskusi Perkuliahan" pada AKTIFITAS ini <<
> Diskusi dimulai Tgl. 11 - Nov - 2019 dan Jam 18.00 <
DISKUSI DBMS DATABASE – MySQL - Web
PROBLEMA 1 :
Tujuan utama dari sistem basis data adalah untuk menyediakan fasilitas untuk view data secara abstrak bagi penggunanya, bagaimana sistem menyimpan dan mengelola data. Sedangkan Abstraksi data merupakan level dalam bagaimana melihat data dalam sebuah sistem basis data.
Level abstraksi data ini dibagi menjadi 3, Sebutkan dan jelaskan masing2nya
PROBLEMA 2 :
Database Management System memiliki beberapa fungsi, sebutkan dan jelaskan fungsinya masing2
PROBLEMA : 3
Sistem adalah sebuah tatanan yang terdiri atas sejumlah komponen fungsional yang saling berhubungan dan secara Bersama – sama bertujuan untuk memenuhi suatu proses pekerjaan. Sehingga bisa dikatakan bahwa sistem basis data adalah sistem yang terdiri atas kumpulan file – file yang saling berhubungan dan dikelola oleh program (DBMS) yang memungkinkan beberapa pemakai dan atau program lain yang memiliki otoritas untuk mengakses dan manipulasi data. Hal ini dilakukan dengan SQL - DML : Struktur Query Language - Data Manipulation Language)
Pertanyaan :
Ada 4 operation DML : Sebutkan dan jelaskan kegunaan masing2nya, serta berikan contoh implementasi masing2nya [pada file Biodata-mhs]
- 12
Tidak Ada Perkuliahan :
18 May - 24 MayLIBUR Hari Raya Idul Fitri 1441 H - 13
Tidak Ada Perkuliahan :
25 May - 31 MayLIBUR Hari Raya Idul Fitri 1441 H - 14
Sesi 10 :
1 June - 7 JunePerkuliahan Sesi 10 (OnLine)
- modul perkuliahan sesi 10 ini berisi tentang MySQL, perkembangan MySQL, perintah SQL, tentang DDL, DML, DCL, dan SELECT.
Mahasiswa : WAJIB AKTIF dalam Forum Diskusi Ini , sebagai prasyarat untuk dapat mengerjakan QUIZ
Diskusi dapat dimulai ( Tgl. 1 - 8 Juni 2020 pada Jam 18.00 )
MATERI DISKSI
Dalam DBMS utk mengelola database terdapat SQL DDL, SQL DML,
Apa saja Perintah / instruksi SQL DDL : tuliskan !, Jelaskan apa fungsing masing masing nya, lalu berikan cantoh ?, [gunakan database dan table barang tugas-pert.09] !.
Apa saja Perintah / instruksi SQL DML : tuliskan !, Jelaskan apa fungsing masing masing nya, lalu berikan cantoh ?, [gunakan database dan table barang tugas-pert.09] !.
- 15
Sesi 11 :
8 June - 14 JunePerkuliahan Sesi 11 (OnLine)
- modul perkuliahan sesi 11 ini berisi tentang koneksi php, mysql, dan pembuatan database, tabel dan isi dengen menggunakan mysql dan contoh - contoh soal pembuatan koneksi mysql - php
Mahasiswa : WAJIB AKTIF dalam Forum Diskusi Ini , sebagai prasyarat untuk dapat mengerjakan QUIZ
Diskusi dapat dimulai ( Tgl. 8 - 15 Juni 2020 pada Jam 18.00 )
MATERI DISKSI
DISKUSIKAN BERSAMA TEMAN KELOMPOK ANDA !
PEMROG.WEB : PHP-MySQL
[Gunakan database dan table barang tugas-pert.09], berikut ini !.
Toko XYZ bermaksud membuat sistem Basis Data untuk menangani Sistem Informasi penjualan barang barang Tokonya. yaitu ada file barang dan ada file category barang
File atau entitas category barang dengan atribut: kd_kat dan nm_kat. Nantinya di tiap kategori memiliki barang yang didalamnya sesuai dengan kategorinya.
File atau entitas barang dengan atribut: kd_brg, nm_brg, hrg_brg, kd_kat.
File atau entitas pelanggan dengan atribut : (kd_pel, nm_pel, almt_pel, no_telp), nantinya pelanggan dapat memesan dengan mengisi tabel order (kd_tran, kd_brg, kd_pel, jml, hrg_byr), dimana kd_brg, kd_pel dan jml di isi manual oleh pelanggan
Hint:
Pada table / entitas terdahulu,diatas tentukan terlebih dahulu tabel yang akan diberi foreign key kemudian tunjuk field mana yang akan dibuat menjadi foreign key dan terakhir tunjuk tabel parent dan field yang akan ditunjuk. Pastikan tipe data yang akan digunakan sebagai foreign key, sama dengan tipe data pada field yang ada di tabel parent.
Ini hanya contoh, hasil akhirnya !
DISKUSIKAN !
Buat tampimlian Langkah langkah menciptakan “foreign key” yang terdapat dalam table transaksi, dan table barang memiliki kd_kategori (KD_KAT). dimana foreign key adalah primary key dari file sumber atau file induk ?
- 16
Sesi 12 :
15 June - 21 JunePerkuliahan Sesi 12 (OnLine)
- modul perkuliahan sesi 12 ini berisi tentang fungsi di dalam PHP, penerapan modularisasi dan method form pada php dan validesi form
Mahasiswa : WAJIB AKTIF dalam Forum Diskusi Ini , sebagai prasyarat untuk dapat mengerjakan QUIZ
Diskusi dapat dimulai ( Tgl. 15 - 21 Juni 2020 pada Jam 18.00 )
MATERI DISKSI: DISKUSIKAN PENGGUNAAN FUNGSI DALAM PROGRAM PHP
1. Diberikan format pembuatan fungsi dalam PHP,seperti berikut
function nama_fungsi ($parameter1, $parameter2)
{
// kode program fungsi
return $nilai_akhir
}
Jelaskan masing2 item fungsi tersebut :
A. instruksi Kata function utk apa ?[jelaskan!]
B. nama_fungsi utk apa ?[jelaskan!]
C. $parameter1, $parameter2 adalah utk apa ?[jelaskan!]dan berapa max boleh memakai parameter dalam fungi ?
D. return adalah utk apa ?[jelaskan!]
E. return $nilai_akhir berarti bahwa fungsi akan ‘mengembalikan’ $nilai_akhir sebagai hasil dari fungsi adalah utk apa ?[jelaskan!].
2. Buatlah fungsi dalam program PHP untuk mencari
Luaspermukaan dan () dan volume() yang formulanya :
Luaspermukaan=(2*p*l)+(2*p*t)+(2*l*t); dan volume =(p*l*t);
APK : AMATI PELAJARI KEMBANGKAN ke tugas project kelompok anda!!
APK : AMATI PELAJARI KEMBANGKAN ke tugas project web kelompok anda !!
- 17
Sesi 13 :
22 June - 28 JunePerkuliahan Sesi 13 (OnLine)
- modul perkuliahan sesi 13 ini berisi tentang pembuatan session dan cookies, serta fungsi - fungsi Dari session dan cookies pada PHP. modul ini terdapat beberapa kegunaan dari fungsi - fungsi untuk melakukan manipulasi string pada PHP
- 18
Sesi 14 :
29 June - 5 JulyPerkuliahan Sesi 14 (OnLine)
- modul ini berisi tentang review pertemuan 8 - pertemuan 13, menjelaskan tentang perancangan basis data, penerapan model ERD sebagai model perancangan basis data dan conectivity PHP dengan MYSQLI, Serta penjelasan tentang pembuatan CRUD (Create, Read, Update, Delete) Pada php dengan MYSQLI
Mahasiswa : WAJIB AKTIF dalam Forum Diskusi Ini , sebagai prasyarat untuk dapat mengerjakan QUIZ
Diskusi, sudah bisa di mulai tgl 29 Juni sampai 05 Juli -2020 jam18.00
DISKUSI MENGENAI : MOKUP PROJECT SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB
1. Apa itu mokup web ?
2. TOOLS apa saja yang digunakan MENCREATE MOKUP disain suatuWEB ?
3. Menurut anda kira2 mokup web, sangat penting sekali kah ?, kalo ya, jelaskan dan kalu tidk juga elaskan ?
- 19
Periode U A S :
6 July - 12 JulyUjian Akhir Semester /UAS - 20
Periode U A S :
13 July - 19 JulyUjian Akhir Semester /UAS