Perkuliahan Sesi 9 (OnLine)
Integrasi nasional terdiri dari 2 (dua) kata. “Integrasi” berasal dari bahasa Inggris integration artinya pembauran. Pembauran dapat mewujudkan persatuan dan kesatuan yang utuh. Kata “Nasional” berasal dari bahasa Inggris nation artinya bangsa, rakyat, atau negara. Maka secara etimologi integrasi nasional berarti pembauran bangsa dalam persatuan dan kesatuan yang utuh. Pengertian ini sangat cocok untuk menyebut integrasi nasional Indonesia. Negara Indonesia memiliki aneka ragam suku bangsa, budaya, sistem sosial, norma dan adat-istiadat. Oleh sebab itu, perlu ada pembauran yang menyatu dengan tidak menghilangkan ciri khas keberagamannya.
Apabila dari modul, video dan materi pengayaan ada yang kurang dipahami anda dapat bertanya diforum ini.
Forum bisa ditanyakan dari :
Selasa 17.00- sabtu 20.00