Perkuliahan Sesi 9 (OnLine)
... Upload MODUL/Materi Perkuliahan pada AKTIFITAS ini..
>>Buat "FORUM Diskusi Perkuliahan" pada AKTIFITAS ini <<
> Disarankan untuk menentukan Jadwal Diskusi ( Tgl. dan Jam ) <
Media massa menurut para ahli dapat disimpulkan sebagai saluran komunikasi yang melibatkan transmisi informasi yang ditujukan kepada sejumlah besar orang. Media massa selalu merujuk kepada media mainstream, seperti surat kabar, radio, televisi. Disebut media massa manakala menggunakan teknologi dan dapat menjangkau khalayak secara luas.
Terrdapat 3 (tiga) dimensi kunci yang membuat media menjadi media massa, yaitu tujuan, ketersediaan, dan akses. Media massa tidak hanya ditujukan kepada khalayak massa namun mengirimkan pesan kepada semua khalayak. Untuk memahamai media komunikasi massa lebih baik, kita harus menganalisis dua komponen dasar, yakni massa dan media komunikasi, serra karakteristiknya seperti diungkapkan McQuail yang tertuang dalam modul berikat.
Mahasiswa : WAJIB AKTIF dalam Forum Diskusi Ini , sebelum dapat mengerjakan QUIZ
Dosen Pengampu : buat "FORUM Diskusi Perkuliahan" pada aktifitas ini , tentukan Jadwal Diskusi.