Perkuliahan Sesi 6 (OnLine)
- Perhatianlah wacana ini!!
Dalam komunikasi sendiri analisis dilakukan untuk mengetahui keterlibatan unsur-unsur yang terkait dalam proses komunikasi sebagaimana dalam teknik analisis data dalam penelitian komunikasi . Analisis dalam komunikasi biasanya digunakan untuk mendapatkan data yang menunjang penelitian yang dilakukan.
Coba berikankan tanggapan anda!!!